Jadilah Guru Yang Produktif di Era Teknologi
Bojonegoro. Dalam era teknologi ini yang
terus meningkat maka Relawan TIK yang bekerja sama dengan ExxonMbil dan Pusat
Belajar Guru Bojonegoro mengadakan Pelatihan Pembuatan Blog dari dengan tema “
Jadi Guru Produktif dengan Nge-Blog “ . Acara ini sendiri dilaksanakan pada
mulai Sabtu-Minggu tanggal 19-20 Maret 2016 dengan bertujuan agar para guru di
bojonegoro yang hobby menulis di kertas, membuat karya-karya yang tidak dishare
untuk berpindah ke Blogger agar semua artikel/tulisannya bisa dibaca semua
orang dan bisa digunakan pembelajaran suatu saat tanpa tidak terbatas jarak
tempat. Karena dengan melalui Blog maka akan juga mengangkat harga diri bangsa
dengan menulis ide, gagasan maupun penemuan baru. Karena tulisan yang positif
akan juga mengangkat nama baik Bangsa melalui dunia internet.
Ayo Jadi Guru Produktif melalui Blog mulai sekarang ?
( Oleh : Zaenal
Ikhsan, S.Kom )
Sign up here with your email